SPACE IKLAN

header ads

DLH Kabupaten Bima, Melaksanakan Program Tanam Pohon Glodok dan Flamboyant di Tiap Desa

Foto. Istimewa.

Oleh. Ipul
Selasa 23 Mei 2023.

BIMA, WartaBumigora - Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bima akan Melaksanakan Program tanam Pohon Glodok dan Flamboyant Sepanjang jalan terutama sekeliling Lapangan sempakbola di tiap Desa Se-kabupaten Bima.

Kabid Perhutanan Rakyat Pencemaran dan pengendalian Lingkungan Hidup (PRPPLH),  Irmalashari, ST, M. Si, ditemui media ini diruangan kerja, senin 22 Mei 2023 mengatakan, Program tanam pohon Glodok kami menanam dilapangan tiap Desa Se-kabupaten Bima, 

"Kami nanam pohon dilapangan satu Janis pohon yakni Pohon Glodok, ditiap desa harus seragam jenis pohon, mungkin bulan depan kami Melaksanakan Program ini di Kecamatan Woha dan Monta dulu kalau tidak ada halangan karena kami lihat belum banyak pohon, " ucapnya. 

Sekelilingi Lapangan ditanam pohon Glodok sangat indah ditanami satu pohon yang sama, kami harapkan kepada kepala desa serta perangkatnya pada saat tanam pohon ditemani, dan nanti ada komitmen perawatan bersama,   insyaallah nanti akan di Lombakan siapa yang sukses menumbuhkan sampai tinggi 1 meter atau 2 meter," katanya.

Lanjutnya, Selain itu Pada kesempatan tersebut ia juga membeberkan, untuk mendapatkan bantuan Bibir Buah dan Pohon tersebut Warga Masyarakat membuat kelompok, baik kelompok masyarakat, Karang Taruna, dan juga lembanga ataupun organasi. Sedangkan warga yang sifatnya perorangan, bisa langsung ke kantor membawakan, surat permohonan/proposal, Foto Copy KTP, dan Koordinat permohonan penanaman," jelasnya.

Baca Juga

Posting Komentar

0 Komentar